Belasan pengendara sepeda motor yang umumnya kalangan ABG itu terlihat leluasa bolak-balik di jalan Cut Nyak Dien antara gedung Pustaka Daerah enam lantai dan Gedung kantor gubernur Riau 9 lantai itu.
Para pedagang kaki lima mengaku, sejak Minggu malam kemarin jalan Cut Nyak Dien tersebut telah menjadi ajang kebebasan bagi pelaku balap liar untuk beraksi. Keadaan itu didukung oleh tidak adanya pengawalan pihak kepolisian, sehingga para pelaku balap liar bebas melakukan aksinya.(Surya)
TANPA KEHADIRAN POLISI... Balap Liar Kembali Bebas Beraksi di Cut Nyak Dien
Kiki
Senin, 27 Juli 2009 - 12:46:14 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Balap liar kembali memanfaatkan bundaran jalan Cut Nyak Dien Pekanbaru, Senin (27/7/09) ini. Bundaran yang selalu dibanjiri warga Pekanbaru ini kian semrawut saat balap liar beraksi. Aksi balap liar kali ini memanfaatkan tidak adanya penjagaan petugas kepolisian di lokasi.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Lingkungan
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Kamis 27 November 2025: Waspada Potensi Hujan di Tengah Bencana Provinsi Tetangga
Rabu, 26 November 2025 - 20:00:11 Wib Lingkungan
Hari ini Langit Cerah, Potensi Hujan Ringan, dan Suasana Kota yang Dinamis
Kamis, 26 Juni 2025 - 13:49:45 Wib Lingkungan
Raih CSR Award Bengkalis, PHR Dinilai Sukses Jaga Ekosistem dan Antisipasi Konflik Gajah-Manusia
Kamis, 09 November 2023 - 16:53:57 Wib Lingkungan
Jumat, PWI Riau-KLHK Gelar "Ngobrol Pintar" Bahas Masalah Perhutanan Sosial
Kamis, 26 Oktober 2023 - 07:46:26 Wib Lingkungan