Sesi pertama, Media Online, yang merupakan gabungan dari RiauNews dan RiauInfo berhasil mematahkan Koran Riau dengan angka 17-1. Sementara itu dalam pertandingan kedua melawan tim Riau Terkini, Media online kembali menciptakan gol kemenangan dengan angka 6-1.
“Untuk Klasemen semetara di Group D, tim kita masih berada pada posisi teratas,” Ujar Manajer Tim Media Online Adrizas, saat ditemui usai pertandingan di lapangan Futsal Gajahmada, Sabtu (11/12).
Dikatakan Adrizas, peluang untuk maju ke babak semi final untuk tim Media Online sangat besar. “Dilihat dari permainan tim, saya yakin kita mampu maju ke babak semi final,” pungkasnya. (RN)
CHEVRON FUTSAL CHAMPIONSHIP Media Online Libas Koran Riau dan Riau Terkini
Kiki
Sabtu, 11 Desember 2010 - 09:48:31 WIB
PEKANBARU (RiauInfo): Pertandingan persahabatan tahunan bagi insan pers yang diselenggarakan oleh PT Chevron Pacific Indonesia, berlangsung hangat. Di group D pada babak penyisihan, tim Media Onlinek alahkan 2 tim media lainnya dengan skors menyolok.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Olahraga
Andre Zaky dari Pekanbaru Raih Gelar PWI Pokja Pekanbaru Billiard Championship 2025
Ahad, 30 November 2025 - 09:21:25 Wib Olahraga
Keberhasilan Mandiri: Taekwondoin Atlet Muda Riau Borong Empat Medali, Berjuang Tanpa Dukungan Penuh
Selasa, 26 Agustus 2025 - 16:02:05 Wib Olahraga
Gala Dinner KONI Riau 2023, Gubri Minta Pertahankan Juara Umum Porwil Sumatera
Selasa, 19 September 2023 - 10:40:30 Wib Olahraga
Sepatu Roda Riau Raih 3 Emas di BK PON XXI Aceh - Sumut
Senin, 21 Agustus 2023 - 12:45:09 Wib Olahraga