RiauInfo - Ketua CFCD Pusat, Ir Tri Harjono, Sabtu (20/12), melantik dan mengukuhkan Ir Nurul Huda MH MIkom sebagai Ketua CFCD (Corporate Forum Community Development) Chapter Riau periode 2014-2017. Pelantikan dilangsungkan di Hotel Furaya, dihadiri Plt Gubernur Riau diwakili DR Syamsurizal MM, dan puluhan undangan lainnya.
Nurul dilantik menggantikan Ketua lama, Rudi Fajar. Selain Ketua, mereka yang dilantik sekitar 20 orang, antara lain Sekretaris Lukman Umar, dan Bendahara Erwandi Effendi. Termasuk Ketua Dewan Pakar CFCD, DR Rawa El Ahmadi.
Menurut Tri Harjono, CFCD adalah sebuah forum koordinasi antar perusahaan besar-kecil yang beroperasi di Riau, dalam menjalankan program pengembangan masyarakat tempatan (community development), di daerah operasi masing-masing.
Dia mengatakan, perusahan-perusahaan yang akan leading ke depan, adalah perusahaan yang punya komitmen terhadap pengembangan masyarakat di sekitar wilayah operasinya. "CSR adalah sumbangsih perusahaan untuk masyarakat, namun untuk pembangunan berkelanjutan," katanya.
Ketua CFCD yang baru, Nurul Huda, mengatakan, perusahaan-perusahaan di Riau, telah banyak berbuat selama ini. Hanya saja, apresiasi terhadap mereka belum maksimal. Karena itu, upaya pengurus yang baru, ke depan berharap perusahaan-perusahaan yang melakukan CD program di Riau, diberikan CSR Award lebih banyak lagi.
Plt Gubri juga setuju jika para perusahaan yang konsisten menjalankan CSR, diberikan award. Ini bertujuan untuk memberikan penghargaan dan motivasi. Sebab, dua hari lalu, pemerintah daerah, juga memberikan award kepada penjual pisang goreng kipas. Alasannya, karena dalam empat tahun terakhir, pengusaha oleh-oleh khas Riau itu, konsisten mengembangkan usahanya, ke daerah-daerah lain.
Pada acara itu juga diluncurkan media informasi CFCD, yakni website cfcdriau.com.
Foto Lainnya
[gallery columns="2" link="file" ids="39776,39774"]
Nurul Huda Nakhoda Baru CFCD Chapter Riau
Kiki
Sabtu, 20 Desember 2014 - 03:47:27 WIB
RiauInfo - Ketua CFCD Pusat, Ir Tri Harjono, Sabtu (20/12), melantik dan mengukuhkan Ir Nurul Huda MH MIkom sebagai Ketua CFCD (Corporate Forum Community Development) Chapter Riau periode 2014-2017. Pelantikan dilangsungkan di Hotel Furaya, dihadiri Plt Gubernur Riau diwakili DR Syamsurizal MM, dan puluhan undangan lainnya.
Nurul dilantik menggantikan Ketua lama, Rudi Fajar. Selain Ketua, mereka yang dilantik sekitar 20 orang, antara lain Sekretaris Lukman Umar, dan Bendahara Erwandi Effendi. Termasuk Ketua Dewan Pakar CFCD, DR Rawa El Ahmadi.
Menurut Tri Harjono, CFCD adalah sebuah forum koordinasi antar perusahaan besar-kecil yang beroperasi di Riau, dalam menjalankan program pengembangan masyarakat tempatan (community development), di daerah operasi masing-masing.
Dia mengatakan, perusahan-perusahaan yang akan leading ke depan, adalah perusahaan yang punya komitmen terhadap pengembangan masyarakat di sekitar wilayah operasinya. "CSR adalah sumbangsih perusahaan untuk masyarakat, namun untuk pembangunan berkelanjutan," katanya.
Ketua CFCD yang baru, Nurul Huda, mengatakan, perusahaan-perusahaan di Riau, telah banyak berbuat selama ini. Hanya saja, apresiasi terhadap mereka belum maksimal. Karena itu, upaya pengurus yang baru, ke depan berharap perusahaan-perusahaan yang melakukan CD program di Riau, diberikan CSR Award lebih banyak lagi.
Plt Gubri juga setuju jika para perusahaan yang konsisten menjalankan CSR, diberikan award. Ini bertujuan untuk memberikan penghargaan dan motivasi. Sebab, dua hari lalu, pemerintah daerah, juga memberikan award kepada penjual pisang goreng kipas. Alasannya, karena dalam empat tahun terakhir, pengusaha oleh-oleh khas Riau itu, konsisten mengembangkan usahanya, ke daerah-daerah lain.
Pada acara itu juga diluncurkan media informasi CFCD, yakni website cfcdriau.com.
Foto Lainnya
[gallery columns="2" link="file" ids="39776,39774"]
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Umum
Indosat Resmi Umumkan Pemenang Pesta Hadiah IMPoin 2025, Ini Daftar Peraih Mobil Listrik BYD hingga Samsung S25
Jumat, 16 Januari 2026 - 05:44:27 Wib Umum
Bernostalgia Masa Jadi Wartawan, Ketua MPR RI Ahmad Muzani Terima Pengurus PWI Pusat dan Diundang ke HPN 2026
Rabu, 14 Januari 2026 - 05:08:00 Wib Umum
Bambang Pacul Puji Wartawan di Hadapan PWI: Pencerah Dunia Ketiga Setelah Matahari dan Rembulan
Kamis, 15 Januari 2026 - 11:13:00 Wib Umum
Hasil Evaluasi Pelayanan Publik 2025: Pemprov Riau Sabet Predikat A-, Pelalawan Masih Perlu Berbenah di Posisi B-
Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:48:00 Wib Umum