mengikuti 18 partai yang dipertandingkan dan menargetkan 3 emas, 2 perak dan 2 perunggu," ujarnya kepada wartawan, usai sesi latihan di venues anggar Unilak
Diantara atlit andalan yang akan diturunkan yakni Ferdiana Rihandini yang pada PON XVII, Kaltim lalu meraih medali emas pada nomor floret perorangan putri dan prestasi terakhir peraih medali perunggu Sea Games Palembang.
Sementara untuk Putra Hardianus Samuel ST peraih medali perak PON XVII, Kaltim. Dikatakan Sunardi pada cabor aggar ini Kalbar akan menurunkan 21 atlit untuk mengikuti semua jenis senjata yang
dipertandingkan, Floret Putra-Putri, Sabel Putra-Putri dan Degen Putra-Putri.
Menyangkut persiapan atlit sendiri, diakui Sunardi sudah matang, saat ini ia hanya memfokuskan pada latihan biasa hanya untuk menjaga kondisi atlit tetap prima sehingga pada hari H nanti dapat meraih hasil optimal.
Saat ditanyakan siapa lawan terbesar Kalbar, Sunardi menegaskan semua daerah berpotensi meraih medali. "semua daerah kami anggap lawan tangguh dan berpoensi meraih medali," ujar ayah dari
Verdiana Rihandi tersebut yang juga menekankan hal serupa pada seluruh atlitnya.
Sekedar informasi Kalbar merupakan Provinsi terkuat untuk cabor anggar dibawah asuhan pelatih Sunardi pendiri Pusdiklat Anggar di Mempawah Pontianak, telah berhasil mendominasi raihan medali emas sejak tahun 2000 lalu.(rls)
Kalbar Targetkan 3 Emas di Cabor Anggar
Kiki
Selasa, 11 September 2012 - 09:46:36 WIB
PEKANBARU: Provinsi Kalimatan Barat (Kalbar) menargetkan 3 medali emas dari cabor anggar PON XVIII, Riau 2012. Pelatih atlit anggar Kalbar Sunardi, mengaku target itu sangat realistis jika melihat potensi atlit yang dimiliki dengan persiapan maksimal sejak Januari 2011 lalu.,"kita akan
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Olahraga
Andre Zaky dari Pekanbaru Raih Gelar PWI Pokja Pekanbaru Billiard Championship 2025
Ahad, 30 November 2025 - 09:21:25 Wib Olahraga
Keberhasilan Mandiri: Taekwondoin Atlet Muda Riau Borong Empat Medali, Berjuang Tanpa Dukungan Penuh
Selasa, 26 Agustus 2025 - 16:02:05 Wib Olahraga
Gala Dinner KONI Riau 2023, Gubri Minta Pertahankan Juara Umum Porwil Sumatera
Selasa, 19 September 2023 - 10:40:30 Wib Olahraga
Sepatu Roda Riau Raih 3 Emas di BK PON XXI Aceh - Sumut
Senin, 21 Agustus 2023 - 12:45:09 Wib Olahraga