Kemenangan ini diraih Jabar dibabak kedua saat menghadapi atlet Squash andalan Riau. Ade Furqon memperoleh kemenangan atas M Dhani Kurniawan dengan skor 3-0, dengan kemenagan 11-9, 11-13 dan 7-11.
Sementara atlet Jabar lainnya meraih kemenangan dari Pesquash andalan Riau Andi dengan skor 3-1. Diset pertama atlet Riau ini berhasil membuka peluang untuk lolos setelah menang 11-9. Namun diset kedua, Andi takluk 5-11, 9-11 dan 3-11.
Kemenangan ini membuat Jabar mengirimkan dua wakilnya kebabak perempat final. Diperempat final, Ade Furqon dan Sandi akan ditantang atlet Squash DKI Syauma dan Eris.
Dari atlet yang lolos, sepertinya Jabar lebih berpeluang lolos, mengingat kedua atletnya ini merupakan peraih emas di PON sebelumnya, di Kalimantan Timur.
Diperempat final putra perorangan lainnya, akan mempertemukan Fitri Parinding (Kaltim) vs Soni Ramdhani (Jatim) dan Agus Rante Tasak (Kaltim) vs Jhoni Marthen (Jatim).Yan (MC Main Stadium)
Dua Atlet Squash Jabar Berpeluang ke Final
Kiki
Rabu, 12 September 2012 - 12:10:33 WIB
PEKANBARU: Jawa Barat membuka peluang lolos kebabak final dicabang olahraga Squash. Dihari pertama pertandingan Squash di komplek stadion Utama Riau, Rabu (12/9), Jabar berhasil menempatkan dua wakilnya masing-masing Ade Furqon dan Sandi kebabak perempat final nomor putra perorangan.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Olahraga
Andre Zaky dari Pekanbaru Raih Gelar PWI Pokja Pekanbaru Billiard Championship 2025
Ahad, 30 November 2025 - 09:21:25 Wib Olahraga
Keberhasilan Mandiri: Taekwondoin Atlet Muda Riau Borong Empat Medali, Berjuang Tanpa Dukungan Penuh
Selasa, 26 Agustus 2025 - 16:02:05 Wib Olahraga
Gala Dinner KONI Riau 2023, Gubri Minta Pertahankan Juara Umum Porwil Sumatera
Selasa, 19 September 2023 - 10:40:30 Wib Olahraga
Sepatu Roda Riau Raih 3 Emas di BK PON XXI Aceh - Sumut
Senin, 21 Agustus 2023 - 12:45:09 Wib Olahraga