Dari delapan atlet tersebut, Jabar mewakilkan dua atlet yakni Amri dan Indra Yogaswara. Sedangkan enam provinsi lain hanya mewakilkan satu atlet.
Enam atlet tersebut adalah Nurmansyah dari Jatim, Temi Teli Lasa dari Jateng, Eka Bayu Prabowo dari Riau, Bayu Paracella dari Kaltim, Joni Kasria dari NTB dan Bayu dari DIY Yogyakarta.
Babak semifinal nomor ini diikuti 26 atlet dari 13 provinsi. Ke-14 provinsi ini adalah Kalsel, Riau, DKI Jakarta, Sulsel, Kalsel, DIY, Sulteng, Bali, Kalbar, Kaltim, Jatim, Jateng, DKI Jakarta dan NTB.
"Menurut jadwal yang kami susun babak final baru akan digelar Minggu (16/9/2012)," ujar Ketua Panpel Pertandingan panjat tebing PON Riau 2012, Jul Akhyar di venue panjat tebing, Kamis (13/9/2012).(rls)
Jawa Barat Loloskan Dua Atlet di Final Lead Putra
Kiki
Kamis, 13 September 2012 - 10:36:01 WIB
PEKANBARU: Semifinal nomor lead panjat tebing PON Riau 2012 yang digelar di venue panjat tebing Kampus Unri Panam berakhir, Kamis (13/9/2012) pagi. Hasilnya, delapan atlet lolos ke final.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Olahraga
Andre Zaky dari Pekanbaru Raih Gelar PWI Pokja Pekanbaru Billiard Championship 2025
Ahad, 30 November 2025 - 09:21:25 Wib Olahraga
Keberhasilan Mandiri: Taekwondoin Atlet Muda Riau Borong Empat Medali, Berjuang Tanpa Dukungan Penuh
Selasa, 26 Agustus 2025 - 16:02:05 Wib Olahraga
Gala Dinner KONI Riau 2023, Gubri Minta Pertahankan Juara Umum Porwil Sumatera
Selasa, 19 September 2023 - 10:40:30 Wib Olahraga
Sepatu Roda Riau Raih 3 Emas di BK PON XXI Aceh - Sumut
Senin, 21 Agustus 2023 - 12:45:09 Wib Olahraga