PEKANBARU (RiauInfo) - Bila tahun-tahun sebelumnya peringatan Israk Mi'raj tingkat nasional selalu dipusatkan di Jakarta, namun mulai tahun ini akan diselenggarakan di daerah-darah. Dan untuk yang pertama, Riau ditunjuk sebagai tuan rumah peringatan Isra Mi'raj tahun ini.
Menurut informasi yang diterima RiauInfo, Selasa (17/6) diketahui Presiden Susilo Bambang Yudhoyono akan menghadiri acara tersebut. Selain untuk menghadiri peringatan Israk Mi'raj tersebut, kehadiran SBY di Riau juga untuk meresmikan Jembatan Siak.
Saat ini pihak Pemprov Riau sedang melakukan berbagai persiapan terkait dengan rencana kedatangan SBY ke Riau dalam waktu dekat ini. Meskipun jadwal kedatangan tersebut belum dapat dipastikan, namun Pemprov Riau berharap seluruh agenda SBY di Riau berjalan dengan lancar.
Gubernur Riau HM Rusli Zainal membenarkan ditunjunya Riau sebagai tuan rumah peringatan Isra' Mi'raj untuk tingkat nasional yang akan dihadiri Presiden SBY tersebut. "Riau ditunjuk sebagai tuan rumah peringatan Isra' Mi'raj tahun ini atas persetujuan Menteri Agama," ungkapnya.
Ketika ditanya dimana peringatan Isra' Mi'raj itu akan diselenggarakan, Rusli mengatakan acara tersebut akan dilaksanakan di Mesjid Agung Annur, Pekanbaru. "Kita telah mempersiapkan Mesjid Agung Annur sebagai tempat peringatan Isra Mi'raj tingkat nasional itu," ujarnya>(Ad)Riau Ditunjuk Sebagai Tuan Rumah Peringatan Israk Mi'raj
Kiki
Selasa, 17 Juli 2007 - 08:46:34 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Bila tahun-tahun sebelumnya peringatan Israk Mi'raj tingkat nasional selalu dipusatkan di Jakarta, namun mulai tahun ini akan diselenggarakan di daerah-darah. Dan untuk yang pertama, Riau ditunjuk sebagai tuan rumah peringatan Isra Mi'raj tahun ini.
Menurut informasi yang diterima RiauInfo, Selasa (17/6) diketahui Presiden Susilo Bambang Yudhoyono akan menghadiri acara tersebut. Selain untuk menghadiri peringatan Israk Mi'raj tersebut, kehadiran SBY di Riau juga untuk meresmikan Jembatan Siak.
Saat ini pihak Pemprov Riau sedang melakukan berbagai persiapan terkait dengan rencana kedatangan SBY ke Riau dalam waktu dekat ini. Meskipun jadwal kedatangan tersebut belum dapat dipastikan, namun Pemprov Riau berharap seluruh agenda SBY di Riau berjalan dengan lancar.
Gubernur Riau HM Rusli Zainal membenarkan ditunjunya Riau sebagai tuan rumah peringatan Isra' Mi'raj untuk tingkat nasional yang akan dihadiri Presiden SBY tersebut. "Riau ditunjuk sebagai tuan rumah peringatan Isra' Mi'raj tahun ini atas persetujuan Menteri Agama," ungkapnya.
Ketika ditanya dimana peringatan Isra' Mi'raj itu akan diselenggarakan, Rusli mengatakan acara tersebut akan dilaksanakan di Mesjid Agung Annur, Pekanbaru. "Kita telah mempersiapkan Mesjid Agung Annur sebagai tempat peringatan Isra Mi'raj tingkat nasional itu," ujarnya>(Ad)Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Umum
Indosat Resmi Umumkan Pemenang Pesta Hadiah IMPoin 2025, Ini Daftar Peraih Mobil Listrik BYD hingga Samsung S25
Jumat, 16 Januari 2026 - 05:44:27 Wib Umum
Bernostalgia Masa Jadi Wartawan, Ketua MPR RI Ahmad Muzani Terima Pengurus PWI Pusat dan Diundang ke HPN 2026
Rabu, 14 Januari 2026 - 05:08:00 Wib Umum
Bambang Pacul Puji Wartawan di Hadapan PWI: Pencerah Dunia Ketiga Setelah Matahari dan Rembulan
Kamis, 15 Januari 2026 - 11:13:00 Wib Umum
Hasil Evaluasi Pelayanan Publik 2025: Pemprov Riau Sabet Predikat A-, Pelalawan Masih Perlu Berbenah di Posisi B-
Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:48:00 Wib Umum