Tidak tanggung-tanggung potensi pulau tersebut diduga sudah dimasukkan ke dalam penawaran objek wisata Malaysia melalui sebuah situs wisata negeri tersebut. Padahal gugusan Pulau Jemur itu selama ini masuk ke wilayah Indonesia, terutama Riau.
Gubernur Riau HM Rusli Zainal merasa sangat heran dengan klaim Malaysia terhadap gugusan pulau tersebut. Karena itu, Gubri meminta instansi terkait meneliti lebih lanjut permasalahan ini, terutama kebenaran informasi ini.
"Saya memang belum mendengar kabar tentang klaim Malaysia, dan pulau mana yang mereka maksudkan. Kalau Pulau Jemur yang ada di Rokan Hilir, itu jelas milik Riau. Pulau itu menjadi ikon pengembangan pariwisata Riau," tambah Rusli Zainal lagi.
Karena itu, Gubri berjanji akan mencek lebih jauh informasi tersebut. Jika memang ada informasi tersebut di sebuah situs pariwisara Malaysia, maka Pemprov Riau akan engambil tindakan tegas. Sebab sudah jelas-jelas pulau tersebut masuk wilayah Indonesia.
Untuk diketahui situs yang dipermasalahkan itu beralamat http://www.traveljournals.net/explore/malaysia/map/p456617/pulau%20jemur.html. Dalam situs ini Pulau Jemur dipromosikan tempat wisata Malaysia yang menjanjikan untuk dikunjungi. Dalam situs ini juga diklaim pulau tersebut masuk ke wilayah Selangor.(ad)
Malaysia Juga Klaim Pulau Jemur di Riau
Kiki
Ahad, 30 Agustus 2009 - 13:24:33 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Malaysia nampaknya makin membuat geram bangsa Indonesia. Setelah sejumlah pulau di wilayah Indonesia diklaim sebagai miliknya, kali ini Malaysia juga mengklaim gugusan Pulau Jemur yang berada di perairan Limau Kapas, Kabupaten Rokan Hilir, Riau.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Lingkungan
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Kamis 27 November 2025: Waspada Potensi Hujan di Tengah Bencana Provinsi Tetangga
Rabu, 26 November 2025 - 20:00:11 Wib Lingkungan
Hari ini Langit Cerah, Potensi Hujan Ringan, dan Suasana Kota yang Dinamis
Kamis, 26 Juni 2025 - 13:49:45 Wib Lingkungan
Raih CSR Award Bengkalis, PHR Dinilai Sukses Jaga Ekosistem dan Antisipasi Konflik Gajah-Manusia
Kamis, 09 November 2023 - 16:53:57 Wib Lingkungan
Jumat, PWI Riau-KLHK Gelar "Ngobrol Pintar" Bahas Masalah Perhutanan Sosial
Kamis, 26 Oktober 2023 - 07:46:26 Wib Lingkungan