Hal ini dapat dilihat dari mulai membanjirnya para pembeli di Pasar Bawah, Pekanbaru. Para pengunjung Pasar bawah tersebut diduga peserta Munas Partai Golkar yang sengaja mengunjungi pasar wisata ini untuk membeli oleh-oleh.
"Mulai hari ini memang terasa pembeli di sini mulai ramai. Keliatan mereka bukan orang Pekanbaru, tapi dari luar kota. Pasti mereka peserta Munas Partai Golkar," ungkap Ny Fauzia, salah seorang pedagang di Pasar Bawah Pekanbaru.
Dia menyebutkan, setiap ada kegiatan besar yang sifatnya nasional, pengunjung Pasar Bawah pasti akan mengalami peningkatan. "Ya kami mendapatkan cipratan rejeki setiap adanya kegiatan setingkat nasional di kota ini," ungkapnya.(ad)
MUNAS PARTAI GOLKAR Pedagang Pasar Bawah Mulai Kebanjiran Pembeli
Kiki
Senin, 05 Oktober 2009 - 05:14:27 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Meski pembukaan Munas Partai Golkar baru akan dilakukan Senin malam (5/10) ini, namun ternyata banyak peserta Munas dari daerah mulai kelayapan mencari oleh-oleh khas Pekanbaru untuk dibawa pulang ke daerahnya.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Ekonomi & Bisnis
Trafik Data Melonjak Double Digit, Indosat Sukses Jaga Keandalan Jaringan Selama Periode Tahun Baru
Rabu, 07 Januari 2026 - 15:51:16 Wib Ekonomi & Bisnis
Jelang Nataru, Indosat Sumatra Optimalkan Jaringan di 123 Titik Prioritas Antisipasi Lonjakan Trafik 27%
Jumat, 19 Desember 2025 - 05:59:20 Wib Ekonomi & Bisnis
Kopi Arabika Garut Tembus Pasar Eropa dan Dubai, Pendapatan Petani Melambung Berkat Program Astra
Jumat, 12 Desember 2025 - 17:29:05 Wib Ekonomi & Bisnis
Indosat Raih Penghargaan Bergengsi Fortune Best Companies to Work For 2025 Asia Tenggara, Jadi Satu-satunya Telco RI
Jumat, 12 Desember 2025 - 06:32:17 Wib Ekonomi & Bisnis