Seperti yang diberitakan sebelumnya, pada babak kedua, Persibaya sudah kecurian 3 gol dari PSPS lewat tendangan Isnaini pada menit ke-4, dan kemudian ditambah dua gol lagi berkat tendangan manis kaki kanan Dzumafo pada menit-menit berikutnya.
Pada babak kedua, menit 56, gol untuk PSPS bertambah lagi berkat tendangan Isnaini kembali. Pada babak kedua ini, Persibaya beberapa kali mengganti pemainnya, namun mental anak-anak Surabaya itu sudah down, sehingga pertahanannya masih lemah.
Pemain PSPS beberapa kali menembus ketahanan Persebaya, namun selalu saja gagal mencetak gol tambahan. Hanya saja pada menit 88 terjadi pada pemain PSPS pelanggaran di kotak penalti. Tendangan hukuman itu akhirnya menciptakan gol untuk Persebaya.(ad)
PSPS Akhirnya Taklukan Persebaya 4-1
Kiki
Sabtu, 07 November 2009 - 10:43:57 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Sesumbar Persebaya Surabaya yang menyebutkan akan merebut poin di kadang PSPS Pekanbaru pada laga lanjutan putaran pertama Indonesia Super Leagua (ISL) Sabtu (7/11) sore ini ternyata tidak terbukti. PSPS akhirnya berhasil menaklukkan Persibaya dengan skor telak 4-1.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Olahraga
Andre Zaky dari Pekanbaru Raih Gelar PWI Pokja Pekanbaru Billiard Championship 2025
Ahad, 30 November 2025 - 09:21:25 Wib Olahraga
Keberhasilan Mandiri: Taekwondoin Atlet Muda Riau Borong Empat Medali, Berjuang Tanpa Dukungan Penuh
Selasa, 26 Agustus 2025 - 16:02:05 Wib Olahraga
Gala Dinner KONI Riau 2023, Gubri Minta Pertahankan Juara Umum Porwil Sumatera
Selasa, 19 September 2023 - 10:40:30 Wib Olahraga
Sepatu Roda Riau Raih 3 Emas di BK PON XXI Aceh - Sumut
Senin, 21 Agustus 2023 - 12:45:09 Wib Olahraga