Kepala BPAD Riau Naili Saidi.MP mengatakan, keberadaan mobil untuk pustaka keliling tersebut akan membantu program peningkatan SDM di sejumlah daerah Riau.
BPAD Riau dalam hal ini menyerahkan mobil tersebut sebagai hibah kepada daerah. Sedangkan biaya operasionalnya mobil tersebut ditanggung oleh pemerintah daerah masing-masing. BPAD Riau berharap mobil tersebut produktif sebagai media baca di berbagai tempat di daerah. Sehingga program peningkatan SDM melalui minat baca akan bisa terealisasi dengan baik.(Surya)
Lima Daerah Terima Mobil Pustaka Keliling
Kiki
Jumat, 15 Januari 2010 - 11:20:12 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Untuk meningkatkan minat baca di daerah, Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah (BPAD) Provinsi Riau secara resmi menyerahkan bantuan mobil pustaka keliling kepada 5 daerah kabupaten/kota di Riau. Daerah yang menerima mobil operasional pustaka keliling itu antara lain Kota Pekanbaru, Kota Dumai, Kabupaten Rokan Hulu, Rokan Hilir dan Kabupaten Siak.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Pendidikan
Borong 4 Penghargaan Anugerah Diktisaintek 2025, Unri Raih Dua Emas Kategori Humas
Jumat, 19 Desember 2025 - 22:41:00 Wib Pendidikan
Presiden Prabowo Rehabilitasi Dua Guru Luwu Utara yang Pernah Dipenjara karena Iuran Sukarela Sekolah
Kamis, 13 November 2025 - 16:10:29 Wib Pendidikan
PWI Kampar dan Anggota DPR-RI Gelar Pelatihan Jurnalistik, Cetak SDM Unggul di Era Digital
Jumat, 18 Juli 2025 - 23:57:30 Wib Pendidikan