"Jika tidak hujan, ya sampai sore hingga jelang magrib masih ada yang beli. Karena hujan saat ini, banyak sedikitnya omset juga berkurang meski kita tidak mengalami kerugian karena sepangajng siang tadi cuaca juga cerah,"ungkap Bambang penjual kolding Sop buah kepada RiauInfo.
Hujan datang berlangsung sekitar 45 menit sejak mulainya. Keadaan tersebut disertai suasana awan gelap di langit Pekanbaru. Hujan menyisakan cuaca berawan dan udara relatif sejuk di Kota Bertuah. Keadaan itu membuat omset kolding kurang bergairah.
Rata-rata penjualan kolding meningkat pada hari kerja. Saat cuaca cerah dan hari kerja pegawai negeri sipil, omset kolding akan mencapai Rp.500.000 hingga Rp.1 juta per hari. Asumsi omset tersebut diperoleh dari harag satu porsi kolding Rp.5.000 hingga Rp.7.000, dengan penjualan 100 porsi sehari. Namun, suasana liburan dan hujan Minggu siang ini telah menekan omset kolding hingga 40 persen.(Surya)
Omset Kolding Dikejutkan Hujan
Kiki
Ahad, 24 Januari 2010 - 11:00:28 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Hujan kembali melanda Kota Pekanbaru secara tiba-tiba, Minggu (24/01/10) ini. Keadaan itu mengejutkan pedagang kolak dingin (kolding) di kawasan Jalan Cut Nyak Dien. Meski cuaca berawan telah dinikmati sebelumnya, namun sejumlah pedagang kolding masih merasa kekurangan omset akibat hujan yang turun sekitar pukul 14.00 WIB tersebut.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Lingkungan
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Kamis 27 November 2025: Waspada Potensi Hujan di Tengah Bencana Provinsi Tetangga
Rabu, 26 November 2025 - 20:00:11 Wib Lingkungan
Hari ini Langit Cerah, Potensi Hujan Ringan, dan Suasana Kota yang Dinamis
Kamis, 26 Juni 2025 - 13:49:45 Wib Lingkungan
Raih CSR Award Bengkalis, PHR Dinilai Sukses Jaga Ekosistem dan Antisipasi Konflik Gajah-Manusia
Kamis, 09 November 2023 - 16:53:57 Wib Lingkungan
Jumat, PWI Riau-KLHK Gelar "Ngobrol Pintar" Bahas Masalah Perhutanan Sosial
Kamis, 26 Oktober 2023 - 07:46:26 Wib Lingkungan