Hal itu dikatakan Gubernur Riau HM Rusli Zainal kepada wartawan di Pekanbaru terkait akan dinaikkannya TDL mulai 1 Juli mendatang. Menurut dia, hasil kajian tersebut disimpulkan bahwa TDL harus naik untuk membantu pemerintah mengurangi beban subsidi listrik selama ini.
Dia menyebutkan, kenaikan TDL ini tidak diberlakukan di semua tingakatan masyarakat. Kenaikan hanya diberlakukan kepada masyarakat yang menggunakan daya listrik di atas 900 KWH yang kenaikannya sebesar 10 persen. Daya listrik 900 KWH ke atas ini dinikmati orang-orang mampu dan kalangan industri.
Gubri mengatakan, Pemprov Riau setuju TDL itu dinaikkan karena telah melewati proses panjang dan sepengetahuan DPR. "Kenaikan ini sudah melewati perhitungan yang matang, makanya kita harapkan masyarakat Riau tidak resah dengan rencana kenaikan ini," jelas Gubri lagi.(ad)
Kenaikan TDL, Masyarakat Tak Perlu Resah
Kiki
Rabu, 23 Juni 2010 - 06:20:43 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Adanya rencana pemerintah yang akan menaikan tarif dasar listrik (TDL) sebesar 10 persen mulai 1 Juli mendatang diharapkan tidak ditanggapi dengan keresahan. Sebab kenaikan TDL tersebut sudah melalui kajian para ahli energi dan pakar ekonomi.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Umum
Jelang Akhir Masa Jabatan, KI Riau Gesa Penyelesaian Sengketa Informasi 2025
Kamis, 22 Januari 2026 - 16:40:23 Wib Umum
Indosat Resmi Umumkan Pemenang Pesta Hadiah IMPoin 2025, Ini Daftar Peraih Mobil Listrik BYD hingga Samsung S25
Jumat, 16 Januari 2026 - 05:44:27 Wib Umum
Bernostalgia Masa Jadi Wartawan, Ketua MPR RI Ahmad Muzani Terima Pengurus PWI Pusat dan Diundang ke HPN 2026
Rabu, 14 Januari 2026 - 05:08:00 Wib Umum
Bambang Pacul Puji Wartawan di Hadapan PWI: Pencerah Dunia Ketiga Setelah Matahari dan Rembulan
Kamis, 15 Januari 2026 - 11:13:00 Wib Umum