Hal itu dikatakan Gubernur Riau HM Rusli Zainal yang dikutip Kepala Biro Humas Setdaprov Riau, Riska Utama saat dihubungi wartawan. Rusli menyampaikan permintaan itu di sela Rapat Kerja Nasional Kepala Daerah (Rakernas) yang berlangsung beberapa waktu lalu.
Dalam pertemuan dengan Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Bappenas RI, Armida Alisjahbana, Gubri yang didamping Sekdaprov Riau Wan Syamsir Yus dan instansi teknit terkait, mendesak Bappenas serius membantu Riau dalam bentuk anggaran PON XVII tahun 2012.
Dalam pertemuan itu, Kementrian PPN dan kepala Bappenas meminta Pemprov Riau segera melakukan pertemuan khusus dengan Kementrian Pendidikan Nasional (Kemendiknas) dan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) yang merupakan penyandang dana PON.(ad)
Riau Minta Komitmen Pemerintah Pusat Bantu Anggaran PON
Kiki
Ahad, 07 Agustus 2011 - 04:40:23 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Pemerintah Provinsi (Pemrov) Riau meminta komitmen dan keseriusan pusat untuk membantu anggaran PON yang pernah dijanjikan. Sebab sampai saat ini bantuan pusat untuk persiapan PON Riau tersebut baru sekitar Rp140 miliar atau masih jauh dari harapan.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Olahraga
Andre Zaky dari Pekanbaru Raih Gelar PWI Pokja Pekanbaru Billiard Championship 2025
Ahad, 30 November 2025 - 09:21:25 Wib Olahraga
Keberhasilan Mandiri: Taekwondoin Atlet Muda Riau Borong Empat Medali, Berjuang Tanpa Dukungan Penuh
Selasa, 26 Agustus 2025 - 16:02:05 Wib Olahraga
Gala Dinner KONI Riau 2023, Gubri Minta Pertahankan Juara Umum Porwil Sumatera
Selasa, 19 September 2023 - 10:40:30 Wib Olahraga
Sepatu Roda Riau Raih 3 Emas di BK PON XXI Aceh - Sumut
Senin, 21 Agustus 2023 - 12:45:09 Wib Olahraga