Pertemuan tersebut langsung dipimpin Wakil Gbernur Babel Syamsudin Basari beserta Sekretaris DPRD Babel Latip Pribadi. Rombongan dari Pemprov Babel ini diterima langsung Sekdaprov Riau Wan Syamsir Yus beserta jajarannya.
Wagub Babel, Syamsudin Basari mengatakan dipilihnya Riau sebagai provinsi perbandingan dikarenakan tata kelola keuangan Pemprov Riau khsusnya pemberian tunjanga perumahan DPRD Riau dinilai tertib administrasi. Pemerintah Riau berhasil mengelola keuangan daerah sehingga pemberian tunjangan perumahan DPRD Riau bebas pelanggaranadministrasi keuangan.
Dia menyebutkan Pemprov Babel saat ini mengelola anggaran sebesar Rp5,3 juta bagi setiap anggota DPRDnya, namun secara administrasi selalu menjadi temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI perwakilan Babel. Padahal jumlah tunjangan anggota DPRD Babel jauh lebih kecil.
Selain mempelajari penertiban administrasi keuangan tunjangan perumahan anggita DPRD, pihaknya juga mempelajari pengaturan sistem keuangan belanja Gubernur dan Wakil Gubernur. Nanti sistem administrasi keuangan yang ada di Pemprov Riau ini akan dibawa ke Babel dan didiskusikan dengan pihak BPK disana.(ad)
Pemprov Babel Lakukan Studi Banding ke Riau
Kiki
Selasa, 24 Agustus 2010 - 02:31:44 WIB
PEKANBARU (RiauInfo)- Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bangka Belitung (Babel) melakukan studi banding ke Riau untuk belajar mengenai keberhasilan Riau dalam mengelola administrasi keuangan. Keberhasil Riau ini dapat dilihat dari minimnya temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Umum
Jelang Akhir Masa Jabatan, KI Riau Gesa Penyelesaian Sengketa Informasi 2025
Kamis, 22 Januari 2026 - 16:40:23 Wib Umum
Indosat Resmi Umumkan Pemenang Pesta Hadiah IMPoin 2025, Ini Daftar Peraih Mobil Listrik BYD hingga Samsung S25
Jumat, 16 Januari 2026 - 05:44:27 Wib Umum
Bernostalgia Masa Jadi Wartawan, Ketua MPR RI Ahmad Muzani Terima Pengurus PWI Pusat dan Diundang ke HPN 2026
Rabu, 14 Januari 2026 - 05:08:00 Wib Umum
Bambang Pacul Puji Wartawan di Hadapan PWI: Pencerah Dunia Ketiga Setelah Matahari dan Rembulan
Kamis, 15 Januari 2026 - 11:13:00 Wib Umum