Sehubungan hal itu Rusli Zainal minta kepada pihak PLN untuk tidak melakukan pemadaman hingga proses pemilihan selesai. "Saya berharap selama proses pemilihan presiden tidak ada pemadaman listrik," ungkap Rusli Zainal dihadapan wartawan di Pekanbaru.
Dia menegaskan, dalam menghadapi pilpres besok, persiapan yang dilakukan Riau sudah matang dan tidak ada hambatan. Persiapan ini akan lebih matang lagi jika aliran listrik di Riau bisa menyala selama proses pilpres berlangsung.
Karena itu dia menyampaikan permintaan khusus kepada pihak PLN agar pada pelaksanaan pilpres nanti tidak terjadi pemadaman listrik. "Kami minta listrik tidak padam saat pelaksanaan pilpres nanti," tambah Rusli Zainal lagi.
Persiapan yang telah dilakukan Riau ini mulai dari kesiapan personil pengamanan sampai kesiapan logistrik yang hari ini sudah didistribusikan ke seluruh Panitia Pengumutan Suara (PPS) di seluruh pelosok Riau.(ad)
Listrik Minta Terus Menyala Saat Pilpres
Kiki
Selasa, 07 Juli 2009 - 02:49:53 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Pemadaman listrik yang sering terjadi akhir-akhir ini mendapat perhatian besar dari Gubernur Riau HM Rusli Zainal. Apalagi Rabu (8/7) masyarakat akan melaksanakan pesta demokrasi berupa pemilihan presiden.
Pilihan Redaksi
IndexKH. Ma’ruf Amin Resmi Pimpin Dewan Penasehat SMSI
Wakaf Produktif: Membangunkan 'Raksasa Tidur' untuk Kemajuan Bangsa
EMP Bentu Limited Raih Penghargaan Sahabat Media di Anugerah Media Siber SMSI Riau 2025
Anugerah Media Siber Indonesia SMSI Riau Sukses Digelar di Pekanbaru
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Umum
EMP Bentu Limited Raih Penghargaan Sahabat Media di Anugerah Media Siber SMSI Riau 2025
Sabtu, 01 November 2025 - 13:56:51 Wib Umum
Indosat Gelar Seminar “Go Live Like a Pro” di Universitas Riau, Ajak Mahasiswa Kuasai Dunia Digital
Sabtu, 01 November 2025 - 09:25:38 Wib Umum
Anugerah Media Siber Indonesia SMSI Riau Sukses Digelar di Pekanbaru
Sabtu, 01 November 2025 - 09:11:24 Wib Umum
