Seperti yang diakui Elpiwar, salah seorang pengunjung kepada RiauInfo, Rabu sore (23/9) di lokasi Waterboom Labersa tersebut. Dia mengakui tidak semuanya kondisi airnya kurang bersih, hanya saja khusus untuk air di kolam seluncuran kondisinya sudah tidak jernih lagi.
"Saat saya datang ke sana tadi, kondisi airnya sudah keruh dan tidak jernih lagi. Mungkin ini disebabkan karena banyaknya pengunjung yang masuk ke dalamnya. Tapi kondisi ini membuat saya enggan untuk masuk ke dalamnya," ungkap dia.
Dia juga mengeluhkan jauhnya tempat membilas tubuh dan berganti pakaian. Disamping itu fasilitasnya tidak lengkap, diantaranya tempat mengganti pakaian dan lampu menerang. "Ya terpaksa mengganti pakaiannya dengan seadanya saja," jelasnya.
Bahkan menurut dia, saat keponakannya akan membuat air besar, tidak terdapat ember di dalamnya. Padahal kloset WCnya sistem jongkok yang memerlukan ember. "Terpaksa deh, keponakan saya itu bersusah payah menahan buang air besarnya," jelas dia lagi.(ad)
Waterboom Labersa Belum Mampu Memuaskan Pengunjung
Kiki
Rabu, 23 September 2009 - 15:37:13 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Meski menjadi terbesar di Pekanbaru, namun Waterboom Labersa belum mampu membuat pengunjungnya merasa puas menikmati wahana rekreasi yang ada di sana. Beberapa pengunjung malah ada yang kecewa karena airnya kurang bersih dan minimnya tempat bilas dan ganti pakaian.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Umum
Jelang Akhir Masa Jabatan, KI Riau Gesa Penyelesaian Sengketa Informasi 2025
Kamis, 22 Januari 2026 - 16:40:23 Wib Umum
Indosat Resmi Umumkan Pemenang Pesta Hadiah IMPoin 2025, Ini Daftar Peraih Mobil Listrik BYD hingga Samsung S25
Jumat, 16 Januari 2026 - 05:44:27 Wib Umum
Bernostalgia Masa Jadi Wartawan, Ketua MPR RI Ahmad Muzani Terima Pengurus PWI Pusat dan Diundang ke HPN 2026
Rabu, 14 Januari 2026 - 05:08:00 Wib Umum
Bambang Pacul Puji Wartawan di Hadapan PWI: Pencerah Dunia Ketiga Setelah Matahari dan Rembulan
Kamis, 15 Januari 2026 - 11:13:00 Wib Umum