Bahkan para pedagang mainan dan makanan yang biasa mangkal, juga tidak terlihat. Padahal air mancurnya tetap menyala seperti malam-malam minggu sebelumnya. Namun keelokan dan kecantikan air mancur itu tiada lagi ada yang mengangguminya.
Menurut informasi masyarakat, tak adanya pengunjung di taman air mancur itu disebabkan dampak dari bencana gempa yang melanda provinsi tetangga, Sumbar. Warga Pekanbaru yang sebagian besar berasal dari Sumbar ikut berduka atas bencana itu.
Selain itu, warga Pekanbaru asal Sumbar juga banyak yang pulang kampung untuk melihat kondisi keluarganya di sana. "Seperti kita ketahui 60 persen penduduk Pekanbaru adalah warga Sumbar. Makanya pengaruh gempa itu sangat besar bagi Pekanbaru," tambahnya.(ad)
Bundaran Air Mancur Pekanbaru Tak Ada Pengunjung
Kiki
Sabtu, 03 Oktober 2009 - 16:25:22 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Biasanya setiap malam minggu bundaran air mancur yang terdapat di depan Kantor Walikota Pekanbaru selalu ramai dikunjung warga hingga sampai larut malam, namun Sabtu malam (3/10) ini terlihat tidak ada pengunjung sama sekali.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Umum
Jelang Akhir Masa Jabatan, KI Riau Gesa Penyelesaian Sengketa Informasi 2025
Kamis, 22 Januari 2026 - 16:40:23 Wib Umum
Indosat Resmi Umumkan Pemenang Pesta Hadiah IMPoin 2025, Ini Daftar Peraih Mobil Listrik BYD hingga Samsung S25
Jumat, 16 Januari 2026 - 05:44:27 Wib Umum
Bernostalgia Masa Jadi Wartawan, Ketua MPR RI Ahmad Muzani Terima Pengurus PWI Pusat dan Diundang ke HPN 2026
Rabu, 14 Januari 2026 - 05:08:00 Wib Umum
Bambang Pacul Puji Wartawan di Hadapan PWI: Pencerah Dunia Ketiga Setelah Matahari dan Rembulan
Kamis, 15 Januari 2026 - 11:13:00 Wib Umum