Makin anjloknya harga kopra inilah yang membut para petani kopra di Riau mulai enggan menjual kopra. Hal ini dapat dilihat dari semakin menurunnya volume penjualan kopra, jika bisanya minimal sekitar 20 ton, kini tidak sampai 10 ton lagi.
Aran (40) salah seorang penampung kopra di Kecamatan Kempas, Kabupaten Indragri Hilir merasakan sekali menurunnya volume jual beli kopra ini. "Dalam beberapa pekan ini saya kesulitan dalam mendapatkan kopra untuk dijual," ungkapnya.
Bila biasanya para petani kopra langsung datang ke tempatnya untuk menjual kopra, tapi kali ini dia harus berkeliling desa untuk mendapatkan kopra. "Walaupun begitu kopra yang saya dapatkan juga sedikit," ujarnya.
Dia mengatakan, sepertinya para petani kopra masih memilih menunggu sampai harga kopra kembali normal. Setelah harga kopra kembali normal, mereka baru akan memetik buah kelapanya untuk dijadikan kopra," ngkap Aran lagi.(ad)
Harga Terus Anjlok, Petani Enggan Jual Kopra
Kiki
Ahad, 18 Oktober 2009 - 10:26:40 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Dalam beberapa pekan terakhir ini harga kopra di tingkat petani terus mengalami penurunan yang cukup signifikan. Bila pekan lalu harganya masih Rp110.000 per kwintal, pekan ini turun menjadi Rp108.ooo per kwintal.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Ekonomi & Bisnis
Trafik Data Melonjak Double Digit, Indosat Sukses Jaga Keandalan Jaringan Selama Periode Tahun Baru
Rabu, 07 Januari 2026 - 15:51:16 Wib Ekonomi & Bisnis
Jelang Nataru, Indosat Sumatra Optimalkan Jaringan di 123 Titik Prioritas Antisipasi Lonjakan Trafik 27%
Jumat, 19 Desember 2025 - 05:59:20 Wib Ekonomi & Bisnis
Kopi Arabika Garut Tembus Pasar Eropa dan Dubai, Pendapatan Petani Melambung Berkat Program Astra
Jumat, 12 Desember 2025 - 17:29:05 Wib Ekonomi & Bisnis
Indosat Raih Penghargaan Bergengsi Fortune Best Companies to Work For 2025 Asia Tenggara, Jadi Satu-satunya Telco RI
Jumat, 12 Desember 2025 - 06:32:17 Wib Ekonomi & Bisnis