Kepala Bidang Pelayanan Publik Bulog Divre Riau dan Kepri, Mulia Dahniel mengatakan dari total gula impor secara nasional, Riau akan mendapatkan jatah sebanyak 11 ribu ton, 5 ribu ton diantaranya disalurkan melalui Bulog, sisanya melalui BUMN.
Dia menyebutkan gula impor tersebut saat ini sudah sampai di Jakarta. Namun untuk pendistribusiannya ke daerah dilakukan secara bertahap. Untuk Sumatera akan dimulai dari Lampung, Sumsel, Bengkulu, Jambi, Sumbar dan terus ke Riau.
Unhtuk daerah Riau kemungkinan baru akan sampai akhir Januari ini, sehingga pendistribusiannya baru akan bisa dilakukan pada Februari mendatang. Jumlah gula impor yang akan masuk ke Riau itu diperkirakan hanya cukup untuk kebutuhan 1 bulan.
Dia mengatakan kebijakan impor gula ini diperkirakan akan terus berlanjut sampai musim giling tiba di daerah penghasil gula. Diperkirakan musim giling tersebut akan terjadi pada bulam Maret atau April mendatang.(ad)
Riau Akan Dapat Jatah Gula Impor dari Thailand
Kiki
Senin, 18 Januari 2010 - 06:35:48 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Untuk menghadapi membubungkan harga gula pasir yang sampai saat ini mencapau Rp12.000 perkilogram, pemerintah melakukan impor gula pasir dari Thailand. Untuk Riau gula impor ini diperkirakan akan mulai beredar pada Februari mendatang.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Ekonomi & Bisnis
Trafik Data Melonjak Double Digit, Indosat Sukses Jaga Keandalan Jaringan Selama Periode Tahun Baru
Rabu, 07 Januari 2026 - 15:51:16 Wib Ekonomi & Bisnis
Jelang Nataru, Indosat Sumatra Optimalkan Jaringan di 123 Titik Prioritas Antisipasi Lonjakan Trafik 27%
Jumat, 19 Desember 2025 - 05:59:20 Wib Ekonomi & Bisnis
Kopi Arabika Garut Tembus Pasar Eropa dan Dubai, Pendapatan Petani Melambung Berkat Program Astra
Jumat, 12 Desember 2025 - 17:29:05 Wib Ekonomi & Bisnis
Indosat Raih Penghargaan Bergengsi Fortune Best Companies to Work For 2025 Asia Tenggara, Jadi Satu-satunya Telco RI
Jumat, 12 Desember 2025 - 06:32:17 Wib Ekonomi & Bisnis