Dalam SK Menag Nomor D/II/03/037/2009 tertanggal 28 April 2009. SK itu menunjuk Prof HM Nazir Karim MA, Nomor Induk Pegawai 150 197 819 selaku Pembina Muda diamanahkan sebagai Pl Rektor UIN Suska Riau hingga dilantiknya rektor baru.
Nazir Karim sendiri kepada wartawan mengatakan, selaku pemenrima amanah dia akan berusaha menjalankan tugas sebaik-baiknya sesuai dengan SK tersebut. "Saya akan menjalankan tugas sebagai Plt rektor sesuai amanah yang diberikankepada saya," ungkapnya.
Dia mengaku tidak menyangka ditunjuk sebagai Plt Rektor UIN Suska sampai rektor terpilih nantinya dilantik. Mengenai kapan rektor terpilih itu dilantik, dia mengaku tidak mengetahuinya, karena menjadi wewenang presiden melalui Menag.(ak)
Presiden Tunjuk Nazir Karim Sebagai Plt Rektor UIN Suska
Kiki
Jumat, 01 Mei 2009 - 14:11:19 WIB
PEKANBARU: Prof Dr HM Nazir Karim MA, mantan Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Suska ditunjuk menjadi Pelaksana tugas (Plt) rektor, menjelang rektor terpilih dilantik. Penunjukkan itu langsung dilakukan Presiden SBY melalui Menteri Agama Maftuh Basuni.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Umum
Sinergi Kemenhan dan PWI Matangkan Diklat Bela Negara 2026, 200 Wartawan Siap Digembleng di Bogor
Sabtu, 24 Januari 2026 - 09:47:27 Wib Umum
Jelang Akhir Masa Jabatan, KI Riau Gesa Penyelesaian Sengketa Informasi 2025
Kamis, 22 Januari 2026 - 16:40:23 Wib Umum
Indosat Resmi Umumkan Pemenang Pesta Hadiah IMPoin 2025, Ini Daftar Peraih Mobil Listrik BYD hingga Samsung S25
Jumat, 16 Januari 2026 - 05:44:27 Wib Umum
Bernostalgia Masa Jadi Wartawan, Ketua MPR RI Ahmad Muzani Terima Pengurus PWI Pusat dan Diundang ke HPN 2026
Rabu, 14 Januari 2026 - 05:08:00 Wib Umum