"Sesuai instruksi gubernur beberapa waktu lalu setiap kabupaten/kota di Riau telah diminta untuk menyiapkan satu objek wisata unggulannya guna mendukung pelaksanaan PON mendatang," ungkap Kadis Budsenipar Riau, Jhoni Irwan melalui Kabid Pemasaran Pemasaran Parisata H Edward.
Dia mengatakan, selama ini pembangunan sektor penunjang wisata di Riau belum begitu terfokus. Makanya ke depan pembangunan itu lebih terfokus lagi sehingga benar-benar tuntas dan bisa menarik banyak orang untuk datang ke objek wisata itu.
Dia menyebutkan, Disbudsenipar sendiri akan membenahi objek wisata ungulan tersebut, mulai membangun infrastrukturnya hingga mempersiapkan buah tangan bagi para wisatawan yang berkunjung. Ini diharapkan akan membuat wisatawan tertarik datang ke sini.
Objek wisata itu antara lain Danau Buatan, Candi Muara Takus, Istana Siak, Tugu Equator di Pelalawan, Taman Nasional Bukit Tiga Puluh di Inhu, Pantai Solop di Inhil, Air Terjun Tiga Tingkat di Kuansing, Pulau Rupat, Pulau OPadamaran di Rohul dan sebagai.(ad)
Jelang PON 2012, Objek Wisata di Riau Dibenahi
Kiki
Selasa, 19 Mei 2009 - 04:41:48 WIB
PEKANBARU (RiauInfo) - Menjelang Pekan Olahraga Nasional (PON) 2012 sejumlah objek wisata unggulan yang ada di Riau dikembangkan. Bahkan setiap kabupaten/kota telah diintsruksikan untuk menyiapkan satu objek wisata unggulan untuk pendukung PON.
Pilihan Redaksi
IndexPemanfaatan Teknologi Fingerprint untuk Absensi Karyawan
Pengaruh Gamifikasi Digital terhadap Motivasi Belajar Siswa
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Umum
Sinergi Kemenhan dan PWI Matangkan Diklat Bela Negara 2026, 200 Wartawan Siap Digembleng di Bogor
Sabtu, 24 Januari 2026 - 09:47:27 Wib Umum
Jelang Akhir Masa Jabatan, KI Riau Gesa Penyelesaian Sengketa Informasi 2025
Kamis, 22 Januari 2026 - 16:40:23 Wib Umum
Indosat Resmi Umumkan Pemenang Pesta Hadiah IMPoin 2025, Ini Daftar Peraih Mobil Listrik BYD hingga Samsung S25
Jumat, 16 Januari 2026 - 05:44:27 Wib Umum
Bernostalgia Masa Jadi Wartawan, Ketua MPR RI Ahmad Muzani Terima Pengurus PWI Pusat dan Diundang ke HPN 2026
Rabu, 14 Januari 2026 - 05:08:00 Wib Umum